bahan :
50 gr ikan bandeng/tenggiri/kembung, bersihkan
1 buah mangga mentah serut atau 6 bauh belimbing sayur
1 sendok makan minyak goreng
Bahan yang dihaluskan :
6 buah cabai merah
5 buah kemiri sangrai/goreng
1 sendok teh asam
1 sendok teh lengkuas cincang
Garam dan gula secukupnya
Cara membuat :
- Ikan dipotong-potong atau biarkan utuh biar ikan tidak terlalu besar.
- Campur ikan dengan bumbu yang sudah dihaluskan, mangga serut dan minyak, ratakan.
- Bungkus iakn berbumbu dengan daun pisangseperti bentuk lontong. Panggang diatas bara api sambil dibalik-balik sampai matang dan air tidak menetes lagi dari bungkusan ikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar